Beranda / Berita / Tarikan Motor Tertahan

Tarikan Motor Tertahan? Ini Sebab dan Cara Mengatasinya

Tanggal : , Penulis : Tim Konten

Tarikan Motor Tertahan? Ini Sebab dan Cara Mengatasinya

Federal Oil - Feders pernah mengalami gas tersendat saat menggunakan sepeda motor?

Tenaga motor yang tersendat bisa disebabkan oleh beberapa hal, khususnya di komponen mesin motor.

Kenali beberapa penyebab tenaga motor tertahan serta bagaimana cara mengatasi dan mencegahnya.

1. Filter Udara yang Kotor

Filter udara yang kotor atau tersumbat dapat menghambat aliran udara ke mesin, membuat motor menjadi lebih boros bensin dan mengakibatkan kehilangan tenaga saat digunakan.

Solusinya adalah membersihkan atau mengganti filter udara secara teratur sesuai dengan jadwal perawatan yang direkomendasikan oleh pabrikan sepeda motor.

2. Sistem Bahan Bakar yang Tersumbat

Penyumbatan pada saluran bahan bakar atau injektor yang kotor dapat mengganggu aliran bahan bakar ke mesin, yang mengakibatkan pengurangan tenaga. 

Membersihkan atau mengganti filter bahan bakar secara teratur dapat membantu mengatasi masalah ini.

Menggunakan bensin yang tanpa timbal juga bisa menjadi salah satu tindakan pencegahan agar sistem bahan bakar tidak mudah tersumbat.

Artikel Lainnya

Alex Marquez & Fabio Di
24 September 2023

Alex Marquez & Fabio Di

x Check if your product is genuine