Cara Merawat Motor Matic, Ikuti Langkah-Langkah Sederhana Berikut ini
Federal Oil - Saat ini, motor matic banyak digunakan oleh para pengendara baik di kota besar maupun di kota-kota kecil.
Hal tersebut tidak terlepas dengan fungsinya, serta motor matic dinilai lebih praktis dan lebih nyaman saat digunakan.
Agar performanya tetap maksimal, motor matic tentunya harus dirawat ya Feders.
Lakukan beberapa hal dibawah ini agar motor kesayangan Feders lebih awet
1. Gaya Berkendara
Gaya berkendara yang buruk memiliki potensi merusak komponen pada motor, ubah dan perbaiki cara dalam mengemudikan kendaraan bermotor untuk tetap menjaga keawetan sepeda motor Feders.
2. Panaskan Mesin Motor Sebelum Digunakan
Panaskan motor sebelum digunakan, biasanya dilakukan saat pagi hari setelah mesin motor mati semalaman.
Panaskan motor tidak lebih dari 5 menit, karena memanaskan motor lebih dari 5 menit hanya akan membuang bahan bakar.
Dalam waktu 5 menit itu mesin sudah cukup hangat dan biarkan suhu meningkat secara alami ketika digunakan.
TAGS
5 persen lebih hemat bbm Cara Merawat Motor cara merawat motor matic Cek Komponen CVT Ganti Oli rutin Gaya Berkendara Yang Buruk Lebih Nyaman makin nyaman Menjaga Keawetan Mesin Menjaga Motor Matic Tetap Awet Mesin Lebih Dingin 5 derajat Mogok Di
Artikel Lainnya
![Tips Servis CVT Bagi Pengguna Motor](https://www.federaloil.co.id/assets/captcha/berita/2024/01/PHOTO-2022-02-02-10-27-251_250_150.jpg)
Tips Servis CVT Bagi Pengguna Motor
![Tarikan Motor Tertahan? Ini Sebab dan](https://www.federaloil.co.id/assets/captcha/berita/2024/05/WhatsApp_Image_2023-09-14_at_15_38_253_250_150.jpeg)
Tarikan Motor Tertahan? Ini Sebab dan
![Kenali Ciri Tensioner Mulai Rusak, Agar](https://www.federaloil.co.id/assets/captcha/berita/2024/05/IMG_08221_250_150.jpg)
Kenali Ciri Tensioner Mulai Rusak, Agar
![Penyebab Motor Boros Bahan Bakar Saat](https://www.federaloil.co.id/assets/captcha/berita/2024/01/IMG_2655_250_150.jpg)
Penyebab Motor Boros Bahan Bakar Saat
![Ban Motor Beda Ukuran, Apa Penyebabnya?](https://www.federaloil.co.id/assets/captcha/berita/2024/05/PHOTO-2021-11-28-17-57-32_21_250_150.jpg)
Ban Motor Beda Ukuran, Apa Penyebabnya?
![Mampu Pertahankan Sentimen Positif di](https://www.federaloil.co.id/assets/captcha/berita/2024/10/PHOTO-2024-10-25-16-55-02_250_150.jpg)
Mampu Pertahankan Sentimen Positif di
![Mitos Fakta, Lepas Filter Udara Bisa](https://www.federaloil.co.id/assets/captcha/berita/2024/02/PHOTO-2022-02-02-10-30-531_250_150.jpg)
Mitos Fakta, Lepas Filter Udara Bisa
![Alasan Mengapa Motor Injeksi Lebih Irit](https://www.federaloil.co.id/assets/captcha/berita/2024/01/IMG_22871_250_150.jpg)