Vario 160 Ramadhan Ride, Ngabuburit Sambil Berbagi
Vario 160 Ramadhan Ride dimulai kumpul di MPM Simpang Dukuh Surabaya. Disini para peserta membagikan takjil untuk pengendara yang melewati jalan Simpang Dukuh dan jalan kenari Surabaya.
Lanjut city ride dengan All New Honda Vario 160 menuju RM Ayam Malioboro Surabaya untuk buka puasa bersama
“Vario 160 Ramadan Ride merupakan acara silaturahmi sekaligus mengajak konsumen melakukan kegiatan sosial untuk masyarakat di bulan suci Ramadan. Dan juga memberikan pengalaman riding bareng All new Honda Vario 160.” Kata Suhari selaku Marketing Communication & development Division Head MPM honda Jatim.
Artikel Lainnya

Tips Perawatan Mudah Tombol Starter

Simak Cara Merawat Rem Cakram Motor
2_250_150.jpg)
Jangan Asal Ngegas, Berikut Tips Supaya

Cara Memilih Oli yang Baik untuk Motor

Simak Nih Rekomendasi Ahli Cara

Bahaya Jika Menggunakan Oli Palsu Dalam

Wahana Honda Sambut Musim Libur dan
